Senin, 14 Oktober 2024 | 05:49 WIB

Vic Fadlin Siap Harumkan Indonesia di Internasional Mister Universe 2024

foto

BANDUNG, indoartnews.com ~ Vic Fadlin menyatakan siap mengharumkan nama Indonesia di ajang internasional Mister Universe 2024 di India pada 20 - 26 Agustus 2024. Dalam kompetisi itu ia fokus pada promosi pariwisata. Tahun lalu Indonesia meraih juara. Menghadapi kompetisi itu, Vic Fadlin menjalani berbagai latihan fisik, mental dan menyiapkan wardrobe dan materi advokasi yang akan disampaikannya.

"Beberapa bulan lalu saya ikut serta dalam kegiatan sukarela di Danau Toba. Saya menjadi pemateri untuk pelatihan cara menerima wisatawan," ucap Vic pada Tim Humas Kota Bandung, Jum'at (9/8-2024).

Pada babak unjuk bakat, Vic berencana menampilkan perpaduan budaya Sunda dengan memainkan kecapi sambil memeragakan Maenpo Badewa, seni bela diri kota Bandung. "Ini upaya saya membawa budaya Kota Bandung ke panggung dunia," ungkapnya.

Vic sudah menjadi Mojang Jajaka Alit tahun 2014, menjadi mojang Jajaka alit dan menjadi Mojang - Jajaka dan menjadi Mister Grand Tourism Indonesia 2024 dan menjadi Mister Universe Indonesia 2024.

Kepada sesamanya yang ingin mengikuti jejaknya, ia memberikan tips supaya para pemuda harus berani mengikuti kompetisi untuk menjadi pengalaman baru dan menjadi motivasi untuk bertemu dengan sesama dari berbagai latar belakang.

Sebagai mahasiswa ISBI jurusan film, Vic memiliki visi mempromosikan budaya dan pariwisata Indonesia melalui media digital dan perfilman. 

Ia pun berharap dapat membawa gelar juara kembali ke Indonesia dan menginspirasi sesamanya untuk turut serta dalam kompetisi internasional. **

Editor : H. Eddy D

KATANA4D KATANA4D KATANA4D https://materialhandling.co.id/pauca/?gacor= https://transpublika.co.id/data/?gacor= https://gkkkmalang.org/paham/?gas= https://asosiasilaundryindonesia.org/system/?slot= https://alyasa.blog.ar-raniry.ac.id/alyasa/?god= https://pedirresearchinstitute.or.id/system/?gacor= https://smknegeri2pelaihari.sch.id/siswa/?negeri= https://poskoekonomiprabu.kotaprabumulih.go.id/files/?gacor= https://nanasprabu.kotaprabumulih.go.id/assets/?slot= SLOT RAFFI AHMAD SLOT DANA TOTO SLOT GACOR MICROSTAR88 KATANA4D MACROTOTO https://wiz.or.id/wp-content/mac/ https://wiz.or.id/pages/ https://rqv.or.id/css/ https://pauca.ulian.desa.id/ https://pauca.manikliyu.desa.id/ https://www.yiab.or.id/css/ https://bsmi.or.id/pauca/ https://ylki.or.id/ra/ https://ylki.or.id/dt/ https://ylki.or.id/macro/ https://fayda.co.id/wp-content/download/ DANA TOTO SLOT RAFFI AHMAD KATANA4D KATANA4D